Rekrutmen Calon Mitra Statistik BPS Kabupaten Sumbawa Barat Tahun 2025 - Berita - Badan Pusat Statistik Kabupaten Sumbawa Barat

BPS Sumbawa Barat berkomitmen untuk terus meningkatkan kualitas pelayanan kepada konsumen, mari beri penilaian terhadap pelayanan kami saat ini dengan ikut survei di sini

Hubungi WhatsApp PST BPS KSB di nomor (0821 4440 6055) jika Anda ingin tahu semua hal tentang BPS KSB atau pelayanan yang ada di BPS KSB || Pembangunan Wilayah Zona Integritas (ZI) menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) BPS Kabupaten Sumbawa Barat

Rekrutmen Calon Mitra Statistik BPS Kabupaten Sumbawa Barat Tahun 2025

Rekrutmen Calon Mitra Statistik BPS Kabupaten Sumbawa Barat Tahun 2025

11 Oktober 2024 | Kegiatan Statistik Lainnya


Dalam rangka penyelenggaraan kegiatan Tahun Anggaran 2025, BPS akan menyusun Keputusan Kepala tentang Mitra Statistik BPS tahun 2025 sebagai dasar untuk menggunakan mitra dalam kegiatan sensus/survei di BPS selama tahun 2025. Menindaklanjuti hal tersebut, BPS Kabupaten Sumbawa Barat mengadakan perekrutan calon mitra statistik BPS tahun 2025 yang dilaksanakan pada tanggal 14 Oktober - 30 November 2024. Seluruh tahapan seleksi menggunakan aplikasi berbasis web yaitu "SOBAT BPS" yang dapat diakses melalui alamat web https://mitra.bps.go.id.
Perekrutan mitra statistik ini bukan rekrutmen PNS maupun PPPK BPS tetapi untuk memperoleh mitra statistik BPS yang akan mempunyai kesempatan untuk menjadi petugas lapangan maupun petugas pengolahan untuk kegiatan survei/sensus BPS Kabupaten Sumbawa Barat tahun 2025. 

Untuk lebih lengkapnya, silakan klik unduh lampiran.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Sumbawa Barat (Statistics of Sumbawa Barat Regency) Jl. Pendidikan Nomor. 269

Kelurahan Telaga Bertong

Taliwang

Sumbawa Barat Kode Pos: 84455 Telp/Faks (0372) 81812/81813

E-Mail : bps5207@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik